SOAL KEWIRAUSAHAAN UNTUK UJIAN SEMESTER XII SMK - foldersoal.com

Berikut ini adalah soal-soal kewirausahaan untuk ujian semester kelas XII SMA/SMK. Materinya berisi tentang proposal izin usaha, dan kiat-kiat berwira usaha, Contoh soal-soalnya dapat anda lihat dibawah ini. Jumlah soal lengkap ada 40 item berbentuk pilihan ganda.

1 Dokumen tertulis yang berisi tentang usaha yang akan dijalankan adalah :
 A. Laporan usaha yang telah dilakukan
B. Kegiataan usaha
C. Proposal usaha
D. Surat ijin usaha
E. Persiapan usaha jasa a 40 item berbentuk pilihan ganda

2 Syarat untuk mendapatkan ijin usaha industri adalah ...
 A. SIUP dan SITU
B. SITU dan AMDAL
C. SIUP
D. SITUS DAN AMDAL SERTA NAP
E. NPWP

3 Berikut ini pengertian Modal Pemilik :
A. Seluruh harta yang dilibatkan dalam usaha
B. Jumlah Harta investasi pribadi dan pinjaman yang digunakan dalam usaha
C. Jumlah Harta investasi pribadi dan pinjaman yang digunakan dalam usaha
D. Jumlah Kebutuhan dalam proses produksi
E. Jumlah Harta setelah dikurangi Utang yang digunakan dalam usaha

4 Suatu laporan yang menunjukkan perkembangan Harta , Utang dan Modal adalah ...
A. Neraca
B. Laba-rugi
C. Perkembangan usaha
D. Catatan khusus
E. Memorial

5 Ijin usaha Dagang yang diterbitkan oleh ibu kota negara berwarna :
A. Putih
B. Biru
C. Hijau
D. Kuning
E. Merah

6 Berikut ini BUKAN ciri UMKM ...
A. Memiliki alat alat produksi yang canggih
B. Usaha dikelola dengan kekeluargaan
C. Pemasarannya dan bahan baku lokal
D. Tidak memiliki struktur organisasi yang lengkap
E. Pemasarannya langsung ,sehingga komplin pelanggan capat tertangani

7 Kredit yang digunakan untuk mendirikan usaha baru adalah Kredit:
A. Kredit Investasi
B. Kredit Investasi kecil
C. Kredit Modal kerja permanen
D. Kredit Usaha kecil
E. Kredit pertanian

8 Seharusnya yang membuat proposal usaha adalah
A. Pemilik usaha ts
B. Pimpinan yang bertanggung jawab
C. Orang yang terlibat dalam usaha tsb
D. Investor yang menanam modal
E. Produsen dan Investor yang ditunjuk

9 Pada dasarnya proposal usaha dibuat berdasarkan
A. Minat konsumen
B. Besarnya modal
C. Daerah pemasaran
D. Jenis usaha
E. Strategi dan selera konsumen
10 Ada beberapa syarat yang harus dimiliki seorang wirausaha sebelum membuat proposal usaha, KECUALI ;
A. Pengetahuan teknologi
B. Pengetahuan produksi dan pemasaran
C. Pengetahuan keuangan
D. Pengetahuan komunikasi
E. Pengetahuan koneksi

Untuk mendapatkan file SOAL KEWIRAUSAHAAN UNTUK UJIAN SEMESTER XII SMK secara lengkap dapat anda unduh di link download di bawah ini.


Berbagai Sumber

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel